Alkisah di sebuah rumah mewah yang terletak dipinggiran sebuah kota, hiduplah sepasang suami istri. Dari sekilas orang yang memandang, mereka adalah pasangan yang sangat harmonis. Para tetangganya pun tahu bagaimana usaha mereka dalam meraih kehidupan mapan yang seperti saat ini. Sayang, pasangan itu belum lengkap. Dalam kurun waktu sepuluh tahun pernikahan mereka, pasangan itu belum juga dikaruniai seorang anak pun yang mereka harapkan.
Karenanya walaupun masih saling mencinta, si suami berkeinginan menceraikan istrinya karena dianggap tak mampu memberikan keturunan sebagai penerus generasinya. Setelah melalui perdebatan sengit, dengan sedih dan duka yang mendalam, si istri akhirnya menyerah pada keputusan suaminya untuk tetap bercerai.
Dengan perasaan tidak menentu, suami istri itu menyampaikan rencana perceraian kepada orang tua mereka. Meskipun orang tua mereka tidak setuju, tapi tampaknya keputusan bulat sudah diambil si suami. Setelah berbincang-bincang cukup lama dan alot, kedua orang tua pasangan itu dengan berat hati menyetujui perceraian tersebut. Tetapi, mereka mengajukan syarat, yakni agar perceraian pasangan suami istri itu diselenggarakan dalam sebuah sebuah pesta yang sama besarnya seperti pesta saat mereka menikah dulu.
Agar tidak mengecewakan kedua orang tuanya, maka persyaratan mengadakan pesta perceraian itu pun disetujui. Beberapa hari kemudian, pesta diselenggarakan. Sungguh, itu merupakan pesta yang tidak membahagiakan bagi siapa saja yang hadir dalam pesta itu. Si suami tampak tertekan dan terus meminum arak sampai mabuk dan sempoyongan. Sementara sang istri tampak terus melamun dan sesekali mengusap air matanya di pipinya. Di sela mabuknya si suami berkata lantang, “Istriku, saat kau pergi nanti. semua barang berharga atau apapun yang kamu suka dan kamu sayangi, Ambillah dan Bawalah !!“. Setelah berkata seperti itu, tak lama kemudian ia semakin mabuk dan akhirnya tak sadarkan diri.
Keesokan harinya, setelah pesta usai, si suami terbangun dari tidur dengan kepala berdenyut-denyut. Dia merasa tidak mengenali keadaan disekelilingnya selain sosok yang sudah dikenalnya bertahun-tahun yaitu sang istri yang ia cintai. Maka, dia pun bertanya “Ada dimakah aku ? Kenapa ini bukan di kamar kita ? Apakah aku masih mabuk dan bermimpi ? tolong jelaskan.”
Si istri menatap penuh cinta pada suaminya dengan mata berkaca-kaca dan menjawab, “Suamiku, ini karena dirumah orang tuaku. Kemaren kau bilang didepan semua orang bahwa engkau berkata kepadaku, bahwa aku boleh membawa apa saja yang aku mau dan aku sayangi. Di dunia ini tidak ada satu barang yang berharga dan aku cintai dengan sepenuh hati selain kamu. karena itu kamu sekarang kubawa serta ke rumah orang tuaku. Ingat, kamu sudah berjanji dalam pesta itu.”
Dengan perasaan terkejut setelah sesaat tersadar, si suami bangun dan memeluk istrinya, “Maafkan aku Istriku, aku sungguh bodoh dan tidak menyadari bahwa dalamnya cintamu padaku. Walaupun aku telah menyakitimu, dan berniat menceraikanmu, tetapi engkau masih mau membawa serta diriku bersamamu dalam keadaan apapun“.
Akhirnya kedua suami istri ini ini berpelukan dan saling bertangisan. Mereka akhirnya mengikat janji akan tetap saling mencintai hingga ajal memisahkannya
Demikianlah cerita motivasi kali ini, semoga bisa memberikan inspirasi.
artikel terkait :
cerita motivasi - 3 orang tamu
cerita motivasi - hinaan membawa berkah
cerita motivasi - malaikat dan pengusaha
Administrasi
Africa
Album
All About 7
America
Android
Application Letter
Application Letter for Fresh Graduate
Application Letter Manager
Application Letter Sales and Marketing
Article and Tips
Artikel
Asia
Australia
Awards
BackPacker
Bali
Bisnis
BlackBerry
Cake
cara memakai jilbab
cara membuat blog
cara membuat email
cara memutihkan kulit
cara menurunkan berat badan
cerita cinta
cerita humor
cerita lucu
cerita motivasi
cerita pendek
cerita rakyat
cerpen
cerpen cinta
cerpen ibu
cerpen lucu
cerpen persahabatan
cerpen romantis
cerpen sedih
cheat
Cipto Junaedy
contact
Contoh
contoh dan naskah
contoh proposal
Contoh Soal
Contoh Surat
Curriculum Vitae
Daftar Riwayat Hidup / CV
Diet
Disclaimer
Europe
Fakta Menarik
fakta tercepat
Form
Form Pendaftaran
Form Sekolah
foto lucu
Fresh
fun
gambar lucu
General
Guest Relation
Harga
harga blackberry
Harga Mesin
History
idm
Indonesia
Indonesiaku
Internet
Jawa
Kalimantan
Karya Tulis
Kata Bijak
kata cinta
kata galau
kata gombal
kata indah
kata lucu
kata motivasi
kata mutiara
Kekaksih
Kesehatan
kirim karya
Knowledge
Komputer
Kontes SEO
Korea
Kumpulan
Lamaran
Lamaran Kerja
Lenovo
Lifestyle
Liverpool
Liverpool FC
Loker
Lowongan Kerja
Majelis Ta'lim
Makalah
Mantan
Music
Musik
My Creativity
Naskah Drama
News
NOAH
Olahraga
pantun
Papua
Parenting
pendidikan
Pengajian
Penulisan Amplop
Pidato
Privacy Policy
Profil
Profile
Properti
Proposal
puisi
puisi alam
puisi cinta
puisi ibu
puisi patah hati
puisi persahabatan
Quotes
ramalan
re expor
Recommendation Letter
Resep
Resign Letter
Review
Samsung
Sastra
Sekolah
Sepakbola
Serba Serbi
SMS
Soccer
Software
Song Lyrics
Sport
Story
Sulawesi
Sumatra
surat
Surat Dinas
surat expor
surat impor
Surat Izin
Surat Izin Gangguan
Surat Keterangan
Surat Kontrak
Surat Kuasa
Surat Lamaran Bartender
Surat Lamaran Kerja
Surat Lamaran Pramugari
Surat Lamaran Training
Surat Lamaran Waiter
Surat Niaga
Surat Pemberitahuan Resign
Surat Penawaran
Surat Pengunduran Diri
Surat Perjanjian
Surat Permohonan
Surat Pernyataan
Surat Rekomendasi
Surat Undangan
Tahukah Anda
Tangga Lagu
Techno
Technology
Teknologi
Timnas Indonesia
Tips Interview
Tips Membuat Surat
TOP 10
TOP 7
ucapan selamat
Undangan
unik
Unik - Aneh
Unique
update kata bijak
update kata cinta
update kata lucu
update kata motivasi
update kata mutiara
Updates
video lucu
zodiak
Posting Komentar
Posting Komentar